Situs Media Informasi Kantor Imam Ali Khamenei

Berita

Pengukuhan Kembali Zarqhami Sebagai Direktur Radio Dan Televisi
Pengukuhan Kembali Zarqhami Sebagai Direktur Radio Dan Televisi
Rahbar atau Pemimpin Besar Revolusi Islam Iran Ayatullah Al-Udzma Sayyid Ali Khamenei dalam hukum pengangakatannya yang memperpanjang masa jabatan Insinyur Sayyid Ezzatollah Zargami sebagai Kepala Radio dan Televisi Republik Islam (IRIB) menegaskan, “Harus memanfaatkan kelebihan dan poin-poin kuat yang dimiliki saat ini oleh IRIB dan tidak lupa berusaha keras untuk menghilangkan segala kekurangan agar media pencipta budaya ini sampai pada tingkatan menjadi media yang ciri khasnya adalah agama, akhlak, harapan dan informasi.”

Teks lengkap hukum pengangkatan Rahbar sebagai berikut:

Teks pengukuhan Rahbar atau Pemimpin Revolusi Islam Iran sebagai berikut:
Pesan Rahbar Pada Konfrensi Nasional Shalat Ke-18
Pesan Rahbar Pada Konfrensi Nasional Shalat Ke-18
Rahbar atau Pemimpin Besar Revolusi Islam Iran Ayatullah Al-Udzma Sayyid Ali Khamenei dalam pesannya pada Konefrensi Nasional Shalat ke-18 menilai penamaan seminar tahun ini dengan nama pemuda merupakan sebuah pekerjaan yang layak dan bagus. Ditekankannya, “Mengenalkan para pemuda pada keindahan salat merupakan sebuah pengabdian besar kepada mereka dan masa depan yang akan dibangun dengan kemauan diri.

Pesan Pemimpin Besar Revolusi Islam Iran sebagai berikut:
Pesan Belasungkawa Rahbar Menyusul Aksi Teroris di Sistan-Baluchistan
Pesan Belasungkawa Rahbar Menyusul Aksi Teroris di Sistan-Baluchistan
Rahbar atau Pemimpin Besar Revolusi Islam Iran Ayatullah Al-Udzma Sayyid Ali Khamenei dalam pesan selamat dan belasungkawanya atas gugur syahid puluhan saudara Syiah dan Ahli Sunnah serta sejumlah panglima Sepah Pasdaran, khususnya syahid Shoushtari dan Mohammadzadeh menekankan, “Kekuatan Republik Islam Iran akan membalas para pelaku kejahatan terhadap jiwa, harta dan keamanan rakyat sesuai perbuatan mereka.”

Teks pesan beliau sebagai berikut:
Penghargaan Rahbar Kepada Rakyat Mukmin Chalus dan Noushahr
Penghargaan Rahbar Kepada Rakyat Mukmin Chalus dan Noushahr
Kantor Pemimpin Besar Revolusi Islam Iran mengucapkan penghargaan dan rasa terima kasih kepada rakyat mukmin dan ramah Chalus dan Naoushr seraya menegaskan, “Pertemuan penuh ceria, semangat dan megah rakyat di bawah guyuran hujan lebat dengan Ayatullah Al-Udzma Sayyid Ali Khamenei memanifestasikan “rahasia kemajuan, transenden dan keabadian” Revolusi Islam.”
Sejumlah Pengangkatan Baru di Sepah Pasdaran Revolusi Islam Iran
Sejumlah Pengangkatan Baru di Sepah Pasdaran Revolusi Islam Iran
Ayatullah Al-Udzma Sayyid Ali Khamenei, Pemimpin Besar Revolusi Islam Iran dan Panglima Tertinggi Angkatan Bersenjata Iran mengeluarkan sejumlah surat pengangkatan terpisah mengangkat Brigadir Jenderal Mohammad Reza Naghdi menjadi Ketua Lembaga Basij Mostazafin, Brigadir Jenderal Sayyid Mohammad Hossein Zadeh Hejazi sebagai Deputi Pertahanan dan Riset Industri Staf Angkatan Bersenjata, Brigadir Jenderal Hossein Salami sebagai Wakil Panglima Sepah Pasdaran Revolusi Islam dan Marsekal Pertama Amir Ali Haji Zadeh sebagai Komandan Pasukan Antariksa Sepah Pasdaran Revolusi Islam.

Teks pengangkatan mereka sebagai berikut:
Pesan Penghormatan Rahbar Kepada Para Syahid dan Veteran Perang Pertahanan Suci
Pesan Penghormatan Rahbar Kepada Para Syahid dan Veteran Perang Pertahanan Suci
Rahbar atau Pemimpin Besar Revolusi Islam Iran dalam pesannya yang bertetapan dengan hari penghormatan kepada para syahid dan veteran perang Pertahanan Suci menyebut syuhada sebagai simbol masa keemasan. Beliau menjelaskan, “Mengingat syuhada mulia yang memiliki derajat tinggi, yang mengorbankan jiwa mereka berhasil mengaktualisasikan esensi cemerlang bangsa mukmin Iran dan menghadiahkan kehidupan.”

Teks pesan ini dibacakan Jumat sore (25/9) oleh Mohammad Hassan Rahimian, Wakil Wali Faqih di Lembaga Syahid dan Urusan Veteran dalam acara tebar bunga kuburan para syahid di Behesht Zahra.
Pesan Belasungkawa Rahbar Atas Aksi Teror Berdarah di Kurdistan
Pesan Belasungkawa Rahbar Atas Aksi Teror Berdarah di Kurdistan
Menyusul terjadinya aksi teror berdarah di Kurdistan, Rahbar atau Pemimpin Besar ‎Revolusi Islam, Ayatollah Al-Udzma Sayyid Ali Khamenei, menyampaikan ucapan ‎belasungkawa atas gugur syahidnya Mamusta Sheikhul Islam, Wakil Propinsi ‎Kurdistan di Dewan Ahli Kepemimpinan.

Di bawah ini naskah pesan tersebut:‎
Rahbar Bantu 500 juta Riyal Kepada Komite Rakyat Urusan Diyah
Rahbar Bantu 500 juta Riyal Kepada Komite Rakyat Urusan Diyah
Rahbar atau Pemimpin besar Revolusi Islam Iran Ayatullah Al-Udzma Sayyid Ali Khamenei memberikan bantuan sebesar 500 juta riyal kepada Komite Rakyat Urusan Diyah (denda) berbarengan dengan perayaan Golrizan ke-19 yang diselenggarakan khusus membantu pembebasan para tahanan yang membutuhkan di penjara-penjara seluruh negeri.
Pengangkatan Ketua Lembaga Mustad'afin
Pengangkatan Ketua Lembaga Mustad'afin
Rahbar atau Pemimpin Besar Revolusi Islam Iran Ayatullah Al-Udzma Sayyid Ali Khamenei mengeluarkan hukum pengangkatan Mohammad Forouzandeh selama satu periode lagi (5 tahun) sebagai Ketua Lembaga Mustadh'afin (orang-orang tertindas).

Teks hukum pengangkatan sebagai berikut:
Surat Kepada Presiden Mengenai Mashaie
Surat Kepada Presiden Mengenai Mashaie
Menyusul pengangkatan Esfandiar Rahim Mashaie sebagai Wakil Presiden, Rahbar atau Pemimpin Besar Revolusi Islam Iran Ayatullah Al-Udzma Sayyid Ali Khamenei mengeluarkan surat yang isinya perintah pembatalan pengangkatan tersebut.

Teks surat Rahbar sebagai berikut:
Amnesti dan Remisi Sejumlah Terpidana Bertepatan Hari Mab’ats
Amnesti dan Remisi Sejumlah Terpidana Bertepatan Hari Mab’ats
Rahbar atau Pemimpin Besar Revolusi Islam Iran Ayatullah Al-Udzma Sayyid Ali Khamenei memberikan amnesti dan remisi kepada sejumlah terpidana Pengadilan Umum, Revolusi, Militer dan Lembaga Takzir Pemerintah di seluruh negeri atas permintaan Ayatullah Hashemi Shahroudi, Ketua Mahkamah Agung Republik Islam Iran bertepatan dengan peringatan hari Mab’ats (kenabian Nabi Muhammad saw).

Berikut ini teks surat Ayatullah Hashemi Shahroudi dan jawaban Ayatullah Al-Udzma Sayyid Ali Khamenei:
Pesan Tertulis Rahbar Kepada Rakyat Iran Usai Pemilihan Presiden Periode ke-10
Pesan Tertulis Rahbar Kepada Rakyat Iran Usai Pemilihan Presiden Periode ke-10
Rahbar atau Pemimpin Besar Revolusi Islam Ayatollah Al-Udzma Sayyid Ali Khamenei dalam sebuah pesan tertulisnya kepada rakyat Iran menyebut partisipasi besar dan peran rakyat yang memberikan rasa tenteram pada pemilihan umum presiden periode kesepuluh hari Jum'at 12 Juni 2009 sebagai anugerah dan rahmat Ilahi yang Maha Bijaksana. Menurut beliau, gegap gempita pemilu kali ini adalah peristiwa yang mengagumkan dan tanpa tanding. Seraya menyinggung kedewasaan berpolitik, semangat revolusioner dan kematangan madani bangsa Iran dalam menyikapi pemilihan umum, beliau mengatakan, "Partisipasi lebih dari 80 persen warga dan perolehan 24 juta suara oleh presiden terpilih adalah pesta yang sesungguhnya. Musuh dengan gerak gerik makarnya terus berusaha merusak kebahagiaan rakyat ini. Karena itu, seluruh rakyat, khususnya anak-anak muda yang tercinta harus waspada. Para pendukung kandidat yang terpilih maupun pendukung para kandidat lainnya harus menghindari sikap-sikap yang provokatif dan tindakan buruk."
Pesan Rahbar Menyusul Aksi Teror di Zahedan
Pesan Rahbar Menyusul Aksi Teror di Zahedan
Menyusul aksi teror di Zahedan, Rahbar atau Pemimpin Besar Revolusi Islam Ayatollah Al-Udzma Sayyid Ali Khamenei dalam pesan bela sungkawa seraya mengisyaratkan konspirasi politik sejumlah kekuatan intervensif dan agen intelejennya yang berupaya menyebar fitnah dan menciptakan perang saudara antarsesama muslim. Rahbar juga menegaskan perlunya kewaspadaan rakyat Iran dan keseriusan aparat pemerintah untuk menindak lanjuti konspirasi musuh dengan tetap mempertahankan kesatuan dan persatuan Islam dan nasional. Berikut ini teks pesan beliau:

Tajuk yang dipilih